Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2019

Menggapai Financial Freedom

Gambar
Daftar Isi Bab 1 Fondasi Financial Freedom Fenomena Rat Race Financial Freedom Sekedar Imajinasi? Income dan Expenses Asset dan Liabilities Cashflow dan Net Worth Bab 2 Budgeting Membuat Budget (Budgeting) Tracking Income dan Expenses dengan AndroMoney (Aplikasi Android) Bab 3 Mengelola Akun di Bank Mengelola Rekening Bank Bab 4 Meningkatkan Income Active Income Passive Income Portfolio Income Bab 5 Tabungan Beberapa Jenis Tabungan di Indonesia Tips Menyisihkan Gaji untuk Tabungan & Investasi Bab 6 Investasi 5 Tips Sebelum Berinvestasi 5 Tipe Asset Classes (Kelas Aset) Alokasi Aset ala Investor Top Emas       Kelebihan-Kekurangan Emas       Cara-Cara Investasi Emas             Pengalaman Menabung Emas di Pegadaian             Pengalaman Menabung Emas di Indogold Deposito dan Obligasi        Jenis-Jenis Surat Utang Negara (SUN)             Jadwal Penjualan SUN Ritel oleh Pemerintah              Keunggulan SBR (Saving Bonds Ritel) - ST (Sukuk Ritel) Reksadana        Kelebihan-Kerugia

Warning!!!! Jangan Investasi Dulu Sebelum Kamu Melakukan 5 Hal Ini

Gambar
Halo, Gans. Di zaman sekarang, awareness masyarakat Indonesia untuk berinvestasi semakin meningkat. Jumlah investor di pasar modal, pasar uang, maupun sektor riil terus mengalami pertumbuhan (data dari BEI, BPS, OJK). Namun, sayangnya masih sering kita dengar banyak orang yang tertipu investasi bodong. Banyak sekali korban berjatuhan dari penipuan berkedok investasi ini. Kedoknya pun bermacam-macam, ada yang berkedok syariah, jual beli emas, jualan alat kesehatan, MLM Ponzi, dll. Kalau sudah ketipu begitu, hampir 100% uang investor tidak akan kembali. Niatnya investasi cari untung, malah jadi buntung.  Investasi bukanlah hal main-main. Ini menyangkut uang dan bisa jadi ada masa depan yang dipertaruhkan disitu. Oleh karena itu, sebelum kamu terjun berinvestasi, saran mimin lakukan atau persiapkanlah 5 hal ini terlebih dahulu. Yuk simak!! 1. PERBAIKI MINDSET Investasi bukan cara instan jadi kaya . Investasi merupakan kegiatan memanfaatkan sumber daya keuangan untuk memaksimalkan  compoun

Jadwal Penjualan SUN Ritel oleh Pemerintah

Gambar
Hallo, Gans. Berikut ini saya akan  sharing  tentang jadwal penjualan SUN Ritel oleh pemerintah. Jangan sampai terlewat ya Gans, silakan  bookmark  halaman ini!   2018 - 2019 No Jenis Bunga Tanggal Penawaran Metode Pembelian 1 SBR-004 8.05% 20 Agustus - 3 September 2018 Online 2 ORI-015 8.25% 4 s.d 25 Oktober 2018 Offline 3 ST-002 8.30% 1 s.d 22 November 2018 Online 4 SBR-005 8.15% 10 s.d 24 Januari 2019 Online 5 ST-003 8.15% 1 s.d 20 Februari 2019 Online 6 SR-011 8.05% 1 s.d 21 Maret 2019 Offline 7 SBR-006 7.95% 1 s.d 16 April 2019 Online 8 ST-004 7.95% 3 s.d 21 Mei 2019 Online 9 SBR-007 7.5% 11 s.d 25 Juli 2019 Online 10 ST-005 7.4% 8 s.d 21 Agustus 2019 Online 11 SBR-008 7.2% 5 s.d 19 September 2019 Online 12 ORI-016 6.8% 2 s.d 24 Oktober 2019 Online 13 ST-006 6.75% 1 s.d 21 November 2019 Online   2020 No Jenis Bunga Tanggal Penawaran Metode Pembelian

Keunggulan SBR (Savings Bond Ritel) - ST (Sukuk Tabungan)

Gambar
Hallo, Gans. Seperti yang pernah dibahas sebelumnya tentang obligasi negara, bahwa sebenarnya ada beberapa jenis obligasi atau surat utang yang bisa dibeli secara perorangan dengan modal sedikit, antara lain ORI (Obligasi Ritel Negara), SR(Sukuk Ritel), SBR (Saving Bonds Ritel), dan ST (Sukuk Tabungan).  Berdasarkan fasilitas, saya membagi obligasi menjadi 2 kelompok. Kelompok pertama: ORI dan SR. Kelompok kedua: SBR dan ST. Sehingga apabila kita membahas tentang fasilitas SBR dan ST, ya sebenarnya tidak berbeda jauh. Bahkan bisa dibilang sama. Cuma satu hal yang membedakan antara SBR dan ST yaitu sifatnya. Kalau SBR bersifat konvensional, sedangkan ST bersifat syariah. Apa saja fasilitas SBR dan ST?  Check this out! 1. Bisa dibeli Online Berbeda dengan ORI dan SR, SBR dan ST bisa dibeli dengan mudah secara online. Kamu tidak perlu repot-repot datang ke bank untuk membeli jenis obligasi ini. Syaratnya, kamu sudah memiliki SID (Single Investor Identification) dan Sub-registry (Rekening

Review Flip : Aplikasi Penghemat Biaya Transfer (Gratis Transfer antar Bank)

Gambar
Hallo, Gans. Sering gak sih kamu transfer antar bank dan harus merelakan biaya sekitar 6.500 dipotong begitu saja? Kalau sesekali sih tidak apa-apa, tapi kalau frekuensinya sering hingga 10 kali transfer/bulan? Lumayan juga kan ya. Secara hitung-hitungan kasar, biaya transfer 6.500 itu sama saja kupon bunga sebulan apabila kamu berinvestasi sekitar 1,5jt di obligasi dengan bunga 8%. Lumayan banget kan ya. Jadi, penghematan biaya transfer harus dilakukan Bro Sis. Jangan sampai uang yang kita hasilkan susah payah terbuang dengan sia-sia. Oleh karena itu, kali ini saya akan  sharing  tentang salah satu aplikasi di smartphone untuk menghemat biaya transfer antar bank. Aplikasi itu bernama  Flip. Flip  merupakan aplikasi smartphone untuk melakukan transfer antar bank tanpa biaya. Saat ini aplikasi  Flip  telah tersedia di Android dan iOS. Apakah aplikasi  Flip  aman? Berdasarkan pengalaman saya yang sudah berkali-kali menggunakan aplikasi ini, Flip bisa dibilang aman dan terpercaya. Selain

Apa itu Reksadana?

Gambar
Hallo, Gans. Juragans pasti sudah sangat sering mendengar istilah Reksadana, entah itu dari berita, dari teman ataupun media sosial. Tapi, sebenarnya apa sih Reksadana itu? Mengapa instrumen investasi ini sangat menarik? Yuk, mari mengenal reksadana! Menurut KBBI, reksadana adalah  wadah yang dipergunakan untuk menghimpun dana dari masyarakat pemodal untuk selanjutnya diinvestasikan dalam portofolio efek oleh Manajer Investasi . Paham? Kalau belum paham, penjelasan sederhananya begini, diibaratkan apabila produk investasi merupakan kendaraan, maka reksadana adalah kendaraan publik. Berbeda dengan kendaraan pribadi yang mana kita harus rajin mengisi bahan bakar, maintenance, mengeluarkan uang tol, parkir dll, kita hanya perlu membayar sejumlah uang untuk bisa naik transportasi publik dan sampai ke tujuan. Bisa dibilang, reksadana merupakan produk investasi simpel yang bisa mengakomodasi orang-orang dengan pengetahuan, waktu, dan effort terbatas. Bagaimana cara kerja reksadana? Cara kerj

Review BTPN Jenius: Bank Digital Gratis Transfer

Gambar
Hallo, Gans. Kali ini saya akan mencoba me-review salah satu produk bank yang bisa dibilang sangat  legit . Mengapa saya katakan  legit  sehingga harus dimiliki oleh semua orang? Karena, produk bank ini bebas segala biaya, dari transfer hingga administrasi. Bank apakah itu? Nama banknya adalah  BTPN JENIUS . BTPN Jenius bisa dibilang merupakan salah satu produk/layanan yang dimiliki oleh BTPN (Bank Tabungan Pensiun Nasional) yang berbasiskan di smartphone. Jadi, semua layanan perbankan di BTPN Jenius ini bisa diatur dari ponsel pintar kita. Mau transfer, mau top up e-wallet, mau nabung, mau deposito, semua bisa dilakukan secara mudah dan instant. Lalu, apa perbedaanya dengan fitur mobile banking yang dimiliki oleh Bank Konvensional? Banyak sekali. Yuk Mari kita ulas keunggulan dari BTPN Jenius sehingga membedakannya dari Bank Konvensional… 1. BTPN Jenius hampir 100% digital Saat pertama kali membuat akun di BTPN Jenius, saya mengira awalnya Jenius ini sama seperti bank konvensional lai

Review Buku #1: Rich Dad, Poor Dad (by Robert T. Kiyosaki)

Gambar
Hallo, Gan. Kali ini saya ingin menyampaikan review dan pelajaran dari salah satu buku bisnis bestseller yang berjudul  Rich Dad Poor Dad , karangan Robert T. Kiyosaki. Kiyosaki merupakan penulis, investor dan pengusaha yang cukup sukses di Amerika Serikat. Dalam buku ini, penulis menceritakan pengalaman hidupnya diasuh oleh 2 orang ayah. Dua orang ayah ini memiliki  way of life  yang berbeda. Satu ayah kandung berlatarbelakang PhD yang memiliki pandangan bahwa seseorang harus berpendidikan dan bekerja keras untuk mendapatkan uang disebut  Poor Dad . Sementara, satu ayah lain (ayah dari temannya) berlatarbelakang tidak lulus SD yang memiliki pandangan bahwa uang harus bekerja untuk kita disebut  Rich Dad . Poor Dad walaupun latar belakang pendidikannya tinggi, namun seringkali kesulitan memenuhi kebutuhan hidup keluarganya, sedangkan Rich Dad merupakan seorang yang berlatar belakang pendidikan biasa saja namun bisa kaya, bahkan sudah mempersiapkan warisan untuk anak-anaknya kelak. Me